Beberapa metode pembayaran masih dalam proses aktivasi.
Tujuan Perempuan dalam Berinvestasi (September 2021)
Unduh
Unduh
Silakan beli artikel ini atau berlangganan untuk mengakses fitur unduh.
Disalin..
Sumber
Sumber
Silakan beli artikel ini atau berlangganan untuk mengakses fitur sumber.
Lembaga:
Katadata Insight Center (KIC)
Tanggal rilis:10 Maret 2022
Wilayah:Indonesia
Periode survei:6-12 September 2021
A Font Kecil
A Font Sedang
A Font Besar
Menurut survei Katadata Insight Center (KIC) mayoritas atau 80.9% perempuan melakukan investasi untuk mempersiapkan masa depan.
Sebanyak 59% perempuan lainnya berinvestasi untuk mengembangkan uang dingin atau dana darurat, 46,3% untuk mempersiapkan dana pensiun, dan 25,9% untuk mendapatkan keuntungan jangka pendek.
Hanya ada 11,7% perempuan yang melakukan investasi karena bercita-cita pensiun dini.
Survei ini dilakukan terhadap 829 responden perempuan yang tersebar di seluruh Indonesia, dengan kriteria berusia 13-70 tahun dan memiliki investasi.
Survei dilakukan secara daring selama periode 6-12 September 2021 dengan metode non-probablity sampling.