Total Keberangkatan Penumpang Dalam Negeri di 5 Pelabuhan Utama 2015

04/08/2016 17:47 WIB
Image Loader
Memuat...
databoks logo
  • A Font Kecil
  • A Font Sedang
  • A Font Besar

Pelabuhan Makassar menjadi pelabuhan paling banyak yang memberangkatkan penumpang dalam negeri sepanjang 2015. Menurut data Badan Pusat Statistik (BPS), keberangkatan penumpang dalam negeri dari Pelabuhan Makassar mencapai 475.300 orang atau sekitar 40 persen dari total penumpang yang berangkat dari pelabuhan utama lainnya.

Arus mudik Lebaran pada Juli tahun lalu yang berangkat dari pelabuhan Makassar mencapai 76.852 penumpang. Ini merupakan puncak arus keberangkatan dari pelabuhan Makassar dan menjadi penyumbang terbesar penumpang kapal laut yang berangkat dari pelabuhan terbesar di Indonesia Timur.

Data Stories Terkini
Databoks Premium
Databoks Premium
Databoks Premium

Data Populer

Lihat Semua