Energi
Premium
Kapasitas Pembangkit EBT di Indonesia 2025, Tenaga Air Terbesar
Nabilah Muhamad
09/01/2026 16:25
WIB
Memuat...
Menurut laporan Kementerian ESDM, total kapasitas terpasang pembangkit energi baru dan terbarukan (EBT) di Indonesia mencapai 15.630 MW pada 2025. Mayoritas berasal dari tenaga air.
- A Font Kecil
- A Font Sedang
- A Font Besar