Karena itu, Bank Dunia membuka program peminjaman dana khusus untuk pengadaan vaksinasi Covid-19 bagi negara-negara yang butuh bantuan.
Menurut keterangan resmi Bank Dunia, sampai 14 Februari 2022 mereka telah mengucurkan dana pinjaman khusus vaksinasi Covid-19 sebesar US$7,5 miliar.
Dana pinjaman tersebut telah dikucurkan kepada 67 negara yang tersebar di kawasan Afrika, Asia Timur & Pasifik, Amerika Latin & Karibia, Asia Selatan, Eropa & Asia Tengah, serta Timur Tengah & Afrika Utara.
Adapun 10 negara dengan utang vaksinasi Covid-19 terbesar ke Bank Dunia adalah: