Beberapa metode pembayaran masih dalam proses aktivasi.
Realisasi Pendapatan, Belanja, dan Defisit APBN 2019 & 2020
Unduh
Unduh
Silakan beli artikel ini atau berlangganan untuk mengakses fitur unduh.
Disalin..
Sumber
Sumber
Silakan beli artikel ini atau berlangganan untuk mengakses fitur sumber.
Lembaga:
Kementerian Keuangan (Kemenkeu)
Tanggal rilis:22 September 2020
Wilayah:Indonesia
Periode survei:Januari-Agustus 2019 dan 2020
A Font Kecil
A Font Sedang
A Font Besar
Kementerian Keuangan mencatat realisasi defisit APBN mencapai Rp 500,5 triliun hingga Agustus 2020, atau setara dengan 3,05% dari Produk Domestik Bruto (PDB). Kenaikan defisit anggaran sangat besar jika dibandingkan realisasi pada tahun lalu yang hanya Rp 197,9 triliun atau 1,25% dari PDB.
Besarnya defisit terjadi karena belanja pemerintah melonjak menjadi Rp 1.534,7 triliun atau tumbuh 10,6% secara tahunan. Sementara, pendapatan negara tercatat sebesar Rp 1.034,1 atau turun 13,1% dibandingkan periode yang sama tahun lalu.