Kaum Muda Dominasi Populasi Asia Tenggara

Demografi
1
Yosepha Pusparisa 15/10/2019 13:53 WIB
Persentase Populasi Kaum Muda (Usia <35 Tahun) di Asia Tenggara
databoks logo
  • A Font Kecil
  • A Font Sedang
  • A Font Besar

Pertumbuhan populasi di Asia Tenggara lebih cepat dibandingkan wilayah lain, seperti Amerika Serikat dan Britania Raya. Luas wilayah Asia Tenggara hanya 2,6 persen dari keseluruhan wilayah global. Namun menjadi tempat tinggal bagi 8,3 persen populasi dunia.

Saat ini, rata-rata negara di Asia Tenggara memiliki populasi penduduk berusia muda (di bawah 35 tahun) sebesar 60 persen. Filipina menjadi negara dengan populasi muda tertinggi, sebesar 67 persen. Sememntara populasi muda terendah ada di Singapura dengan sebesar 42 persen.

Data Populer
Lihat Semua