Beberapa metode pembayaran masih dalam proses aktivasi.
Rincian Realisasi Belanja KL (19 Juni 2020)
Unduh
Unduh
Silakan beli artikel ini atau berlangganan untuk mengakses fitur unduh.
Disalin..
Sumber
Sumber
Silakan beli artikel ini atau berlangganan untuk mengakses fitur sumber.
Lembaga:
Kementerian Keuangan - Direktorat Jenderal Perbendaharaan Negara
Tanggal rilis:24 Juni 2020
Wilayah:Indonesia
A Font Kecil
A Font Sedang
A Font Besar
Pemerintah menganggarkan Rp 836,5 triliun untuk belanja kementerian/lembaga (KL) dalam pagu Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2020. Hingga Jumat (19/6) pekan lalu, pemerintah baru membelanjakan Rp 321,9 triliun atau 38,5% dari pagu.
Realisasi belanja pegawai mendominasi belanja KL yang sebesar Rp 112,1 triliun. Belanja bantuan sosial (Bansos) menyusul dengan realisasi sebesar Rp 90,7 triliun.
Menurut Direktorat Jenderal Perbendaharaan Kementerian Keuangan, belanja Bansos mengalami peningkatan. Kategori tersebut tumbuh hingga 29,5% dari tahun lalu. Penyebabnya karena pencairan Bansos digunakan untuk menangani Covid-19 dalam program Pemulihan Ekonomi Nasional.