Partisipasi Kerja Penyandang Disabilitas Semakin Menurun

Ketenagakerjaan
1
Dwi Hadya Jayani 30/11/2020 14:20 WIB
Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja (TPAK) Penduduk 15 Tahun Ke Atas Menurut Status Disabilitas
databoks logo
  • A Font Kecil
  • A Font Sedang
  • A Font Besar

Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja (TPAK) penyandang disabilitas jauh berada di bawah TPAK non-disabilitas. Bahkan, dalam rentang 2016 hingga 2019 TPAK semakin menurun. Pada 2019, TPAK penyandang disabilitas sebesar 45,9%. Artinya dari setiap 10 penyandang disabilitas, terdapat 5 di antaranya yang masuk ke dalam angkatan kerja.

(Baca: Penurunan Pendapatan Penyandang Disabilitas Akibat Covid-19)

Menurunnya partisipasi penyandang disabilitas dalam angkatan kerja menandakan kesulitan yang dialami penyandang disabilitas dalam pasar tenaga kerja. Kurangnya ketersediaan lapangan pekerjaan yang layak menjadi alasan utama untuk tidak berpartisipasi dalam pasar tenaga kerja.

Data Populer
Lihat Semua