Rekapitulasi Pilpres KPU Capai 33 Provinsi, Jokowi Unggul dengan Selisih 13,87 Juta Suara

Politik
1
Hari Widowati 20/05/2019 23:44 WIB
Hasil Rekapitulasi Pilpres di 33 Provinsi
databoks logo
  • A Font Kecil
  • A Font Sedang
  • A Font Besar

Pasangan calon presiden dan calon wakil presiden Joko Widodo-Ma'ruf Amin unggul dengan perolehan 82 juta suara atau 54,67% dari hasil pleno rekapitulasi suara di 33 provinsi. Komisi Pemilihan Umum (KPU) tinggal menyelesaikan pleno untuk rekapitulasi satu provinsi lagi, yakni Papua.

Pasangan capres-cawapres Prabowo Subianto-Sandiaga Uno meraih 68,13 juta suara atau 45,33%. Adapun selisih perolehan suara kedua paslon mencapai 13,87 juta suara atau 9,34%. 

Jokowi-Ma'ruf juga unggul dalam perolehan suara di luar negeri dengan 114 PPLN dari 130 PPLN. Sementara itu, Prabowo-Sandi menang di 15 PPLN. Pada PPLN Tunisia, perolehan suara Jokowi dan Prabowo seimbang. 

(Baca Databoks: Hitungan Pilpres KPU pada 29 Provinsi: Jokowi Raih 74 Juta Suara, Prabowo 59 Juta

 

 

Editor : Hari Widowati
Data Populer
Lihat Semua