Daftar Grup K-Pop dengan Jumlah Pengikut Terbanyak di Instagram

1
Monavia Ayu Rizaty 27/09/2021 17:40 WIB
Image Loader
Memuat...
Jumlah Pengikut Grup K-Pop di Instagram (Hingga Agustus 2021)
databoks logo
  • A Font Kecil
  • A Font Sedang
  • A Font Besar

Di era yang semakin digital ini, Instagram menjadi salah satu media sosial yang sangat populer bagi mayoritas anak muda. Terutama bagi para penggemar untuk terhubung dengan idola K-Pop atau grup penyanyi K-Pop yang mereka sukai.

Grup K-Pop dan anggotanya memiiki akun Instagram pribadi untuk terhubung dan menyampaikan informasi mengenai beragam aktivitas mereka kepada para penggemar.

Dilansir dari Zoom TV Entertainment, inilah 10 grup K-Pop yang memiliki jumlah pengikut terbanyak di Instagram hingga Agustus 2021.

1. BTS: 47,6 Juta Pengikut

2. Blackpink: 40,1 Juta Pengikut

3. Twice: 19,8 Juta Pengikut

4. Stray Kids: 15 Juta Pengikut

5. NCT 127: 11,5 Juta Pengikut

6. NCT: 11,2 Juta Pengikut

7. ITZY: 11,1 Juta Pengikut

8. Red Velvet: 10 Juta Pengikut

9. EXO: 9,3 Juta Pengikut

10. TXT: 9 Juta Pengikut

BTS merupakan artis Asia pertama yang meraih prestasi tertinggi dalam sejarah musik. Grup K-pop ini juga telah berkali-kali memecahkan rekor lagu dan album teratas di negara asalnya sendiri maupun di negara-negara lain.

Penggemar mereka yang benama ARMY, tersebar di seluruh dunia dan menjadi salah satu fandom paling besar serta terkenal paling kreatif, kompak, supportif, dan kritis.

(Baca Selengkapnya: Instagram, Media Sosial Favorit Generasi Z di Dunia)

Editor : Annissa Mutia
Data Stories Terkini
Databoks Premium
Databoks Premium
Databoks Premium

Data Populer

Lihat Semua