Upah Pekerja Di Indonesia 2010-2014

03/08/2016 19:46 WIB
Image Loader
Memuat...
databoks logo
  • A Font Kecil
  • A Font Sedang
  • A Font Besar

Kesetaraan gender dalam kehidupan profesional tampaknya sulit terwujud. Kesenjangan salah satunya dirasakan pekerja perempuan melalui upah rata-rata yang lebih rendah dibanding pekerja laki-laki. Perempuan di banyak negara rata-rata memiliki upah dibawah pekerja laki-laki. Di Indonesia selisih upah bervariasi setiap tahunnya antara 20-40% atau sekitar 300-500 ribu rupiah. 

Data Populer

Lihat Semua