10 Camilan Favorit Orang Indonesia Saat Pesan Makanan Online

1
Reza Pahlevi 30/06/2022 15:40 WIB
Image Loader
Memuat...
Camilan Paling Banyak Dipesan Lewat Pesan Antar Makanan Online (Mei 2021)
databoks logo
  • A Font Kecil
  • A Font Sedang
  • A Font Besar

Layanan pesan antar makanan online semakin banyak digunakan di Indonesia. Menurut survei JakPat, rata-rata responden setidaknya 3 kali seminggu memesan makanan lewat layanan tersebut.

Camilan menjadi salah satu jenis makanan yang dipesan. Martabak menjadi camilan yang paling banyak dipesan, yaitu oleh 60% responden.

Selanjutnya, seblak, cilok, dan sebagainya dipesan oleh 43% responden. Roti bakar atau kukus dipesan oleh 41% responden.

Beberapa camilan lainnya yang menjadi favorit masyarakat ketika pesan makanan online, yaitu siomay dan batagor (39%), ayam atau ikan krispi 34%, dan sandwich, burger, atau hot dog 34%.

Survei JakPat melibatkan 1.624 responden yang tersebar di kota-kota besar Indonesia. Survei memiliki margin kesalahan sebesar 3%.

(Baca: Survei: Karyawan Lebih Sering Pesan Makanan Online Dibanding Pelajar)

Editor : Annissa Mutia
Data Stories Terkini
Databoks Premium
Databoks Premium
Databoks Premium

Data Populer

Lihat Semua