INDEF Memproyeksikan Ekonomi Indonesia Tumbuh 3% pada 2021

1
Dwi Hadya Jayani 23/11/2020 14:00 WIB
Image Loader
Memuat...
Proyeksi Kondisi Ekonomi Indonesia 2021
databoks logo
  • A Font Kecil
  • A Font Sedang
  • A Font Besar

Institute for Development of Economics and Finance (INDEF) memproyeksikan ekonomi Indonesia pada 2021 tumbuh 3%. Hal ini karena efektivitas penyerapan Program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) pada 2020 belum maksimal.

Selain itu, program perlindungan sosial belum dapat menggerakan perekonomian domestik. Sementara pada tahun depan anggaran program ini berkurang. Ketersediaan vaksin yang terbatas dan distribusinya yang memerlukan waktu pun berpeluang menghambat aktivitas ekonomi. 

Selain pertumbuhan ekonomi, INDEF juga memproyeksikan Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) sebesar 7,8% atau 10,4 juta jiwa. Tingkat kemiskinan juga mencapai dua digit, yaitu 10,5%. (Baca: Ekonomi Indonesia Diprediksi Mulai Tumbuh di Atas 5% Pada Kuartal II 2021)




Data Stories Terkini
Databoks Premium
Databoks Premium

Data Populer

Lihat Semua