Kecepatan Internet Indonesia Tertinggal di Asia Tenggara

Teknologi & Telekomunikasi
1
Dwi Hadya Jayani 01/10/2020 11:03 WIB
Kecepatan Mengunduh (Download) Jaringan Seluler di Asia Tenggara (Agustus 2020)
databoks logo
  • A Font Kecil
  • A Font Sedang
  • A Font Besar

Koneksi internet di Indonesia menurut Speedtest Global Index berada di posisi ke 115 dari 140 negara dunia dengan rata-rata kecepatan mengunduh (download) pada jaringan seluler sebesar 17,03 mbps. (Baca: Tingkat Penetrasi Internet Indonesia Urutan Ketujuh se-Asia Tenggara)

Jika dibandingkan dengan negara di Asia Tenggara, Indonesia hanya unggul dari Filipina. Singapura memiliki kecepatan mengunduh pada jaringan seluler tertinggi di Asia Tenggara sebesar 58,44 mbps.

Data Populer
Lihat Semua