Dapatkan akses instan ke artikel “Siapa Selebgram Termahal di Dunia?”.
Rp10.000
Kami menerima pembayaran berikut:
Beberapa metode pembayaran masih dalam proses aktivasi.
10 Selebgram Termahal di Dunia 2018
:[/] [bold]
:[/] [bold]
:[/] [bold]
Nama Data
pengikut (juta)
pendapatan (ribu us$)
Kylie Jenner
110
1.000
Selena Gomez
138
800
Cristiano Ronaldo
133
750
Kim Kardhasian
113
720
Beyonce Knowles
115
700
Dwayne Johnson
109
650
Justin Bieber
100
630
Neymar da Silva
101
600
Lionel Messi
95,3
500
Kendall Jenner
92,4
500
A Font Kecil
A Font Sedang
A Font Besar
Munculnya media sosial kini bukan hanya menjadi platform pertemanan namun telah menjadi lahan untuk mencari penghasilan. Para selebriti dunia yang memiliki pengikut (follower) hingga ratusan juta akun media sosialnya bahkan bisa mendapatkan uang hingga miliaran rupiah sekali mempromosikan sebuah produk di akun media sosialnya.
Berdasarkan rilis Hopper HQ, Kylie Jenner yang memiliki 113 juta pengikut merupakan selebgram termahal di dunia. Artis yang memiliki akun instagram @kyliejenner mendapat bayaran US$ 1 juta atau lebih dari Rp 14 miliar sekali mempromosikan suatu produk.
>
Bayaran anggota termuda dari keluarga Kardashian tersebut mengalahkan tarif selebgram lainnya seperti Selena Gomes yang hanya mencapai US$ 800 ribu maupun Cristiano Ronaldo US$ 750 ribu sekali sekali endorse produk. Artis lainnya yang masuk daftar selebgram termahal adalah Justin Bieber dan Beyonce Knowles.