Dapatkan akses instan ke artikel “Berapa Ekspor Impor Beras Indonesia?”.
Rp10.000
Kami menerima pembayaran berikut:
Beberapa metode pembayaran masih dalam proses aktivasi.
Volume Ekspor dan Impor Beras Indonesia 1983-2016
Nama Data
Volume Impor Beras / Ton
Volume Ekspor Beras / Ton
1983
1,16 Juta
0
1984
394.497
0
1985
9.429
0
1986
2.158
0
1987
5.483
0
1988
2.171
0
1989
262.101
105.039
1990
6.378
0
1991
168.933
0
1992
566.441
42.391
1993
3.093
342.599
1994
268.802
160.236
1995
1,31 Juta
1
1996
2,15 Juta
184
1997
34.509
53
1998
2,89 Juta
44
1999
4,74 Juta
111
2000
1,38 Juta
14.408
2001
649.488
14.725
2002
1,81 Juta
14.207
2003
1,44 Juta
1.234
2004
246.256
4.493
2005
195.015
44.914
2006
439.782
1.177
2007
1,4 Juta
4.159
2008
289.274
1.221
2009
250.276
3.389
2010
687.583
810
2011
2,74 Juta
1.065
2012
1,93 Juta
1.091
2013
472.665
2.586
2014
815.285
516
2015
86.163
1.961
2016
1,07 Juta
201
A Font Kecil
A Font Sedang
A Font Besar
Indonesia berencana melakukan ekspor beras jenis premium ke Malaysia dari Entikong, Kalimantan Barat. Di tengah kondisi yang selalu mengalami defisit neraca perdagangan beras, pemerintah justru meminta kuota sebesar 20 persen dari kebutuhan impor beras Malaysia.
Data Kementerian Pertanian menunjukkan bahwa neraca perdagangan beras Indonesia selalu mengalami defisit sepanjang periode 1983-2016, kecuali pada 1993 yang berhasil mencatat surplus seberat 339.506 ton. Meningkatnya konsumsi dalam negeri yang tidak diimbangi dengan pertumbuhan produksi padi membuat Indonesia harus impor beras setiap tahun.
Sepanjang periode 1983-2016, volume impor beras menunjukkan peningkatan cukup tajam dengan rata-rata mencapai 912,81 ribu ton atau 492,31 persen per tahun. Meskipun menjadi importir beras, Indonesia sebenarnya juga mengekspor beras kendati volumenya sangat kecil. Ekspor Indonesia mencapai puncak tertingginya pada 1993, yakni seberat 342.600 ton. Volume ekspor beras Indonesia pada 2016 mencapai 201 ton sementara impor mencapai 1.073.720 ton. Alhasil defisit perdagangan beras Indonesia tahun lalu mencapai 1.071.710 ton.