Kepemilikan Bangunan Tempat Tinggal di Jakarta Rendah

Properti
10/02/2017 22:40 WIB
Provinsi dengan Persentase Kepemilikan Bangunan Tempat Tinggal di Bawah Rata-rata Nasional
databoks logo
  • A Font Kecil
  • A Font Sedang
  • A Font Besar

Badan Pusat Statistik mencatat sebanyak 48,91 persen penduduk di DKI Jakarta tidak mempunyai rumah atau bangunan tempat tinggal milik sendiri. Penduduk DKI Jakarta yang memiliki rumah sendiri memang lebih besar dibanding bukan milik sendiri. Namun jika dibandingkan dengan provinsi lain di Indonesia, kepemilikan rumah warga DKI tergolong rendah.

Presentase kepemilikan rumah secara nasional berada di angka 82,63 persen. Selain DKI Jakarta, BPS mencatat ada 18 provinsi lain yang mempunyai persentase rumah tangga dengan kepemilikan bangunan tempat tinggal milik sendiri di bawah angka nasional.

Data Populer
Lihat Semua