Harta Bakal Cagub Jawa Barat 2024, Siapa Terkaya?

1
Nabilah Muhamad 30/08/2024 11:50 WIB
Image Loader
Memuat...
Perbandingan Kekayaan 4 Bakal Calon Gubernur Jawa Barat 2024 Berdasarkan LHKPN (2022)
databoks logo
  • A Font Kecil
  • A Font Sedang
  • A Font Besar

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jawa Barat telah menutup pendaftaran bakal calon gubernur (cagub) pada Jumat (30/8/2024) pukul 00.00 WIB.

Ada empat bakal cagub yang sudah mendaftar, yaitu Dedi Mulyadi, Ahmad Syaikhu, Acep Adang Ruhiat, dan Jeje Wiradinata.

Di antara kelompok tersebut, Acep Adang Ruhiat merupakan bakal cagub terkaya.

Berdasarkan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN), pada 2022 Acep memiliki kekayaan senilai Rp7,11 miliar.

Pada tahun yang sama Dedi Mulyadi yang dilaporkan memiliki harta kekayaan Rp6,10 miliar.

Lalu Ahmad Syaikhu menyusul dengan kekayaan Rp5,27 miliar dan Jeje Wiradinata Rp2,31 miliar sampai akhir 2022.

(Baca: Pramono Anung Maju di Pilkada Jakarta, Ini Harta Kekayaannya)

Editor : Adi Ahdiat
Data Stories Terkini
Databoks Premium
Databoks Premium

Data Populer

Lihat Semua