Dapatkan akses instan ke artikel “2018, Target Lifting Minyak Indonesia 771-815 bph”.
Rp10.000
Kami menerima pembayaran berikut:
Beberapa metode pembayaran masih dalam proses aktivasi.
Target dan Realisasi Lifting Minyak Indonesia Periode 2012-2018
:[/]
[bold]
:[/]
[bold]
:[/]
[bold]
:[/]
[bold]
Nama Data
Target APBNP
Target APBN
Realisasi
2012-12-31
930.000
950.000
861.000
2013-12-31
840.000
900.000
825.000
2014-12-31
818.000
870.000
794.000
2015-12-31
825.000
900.000
779.000
2016-12-31
820.000
820.000
829.000
2017-12-31
815.000
804.000
-
2018-12-31
800.000
778.000
-
A Font Kecil
A Font Sedang
A Font Besar
Pemerintah menargetkan lifting minyak pada 2018 di kisaran 771-815 ribu barel per hari (bph). Angka ini agak pesimis dibandingkan dengan target dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2017, yakni sebesar 815 ribu bph.
Dalam kerangka ekonomi makro dan pokok-pokok kebijakan fiskal 2018 menyebutkan bahwa target lifting minyak dan gas bumi tersebut mempertimbangkan kapasitas produksi dan tingkat penurunan alamiah pada lapangan-lapangan migas yang ada. Selain itu juga memasukkan adanya penambahan proyek yang akan on stream serta rencana kegiatan yang akan dilaksanakan oleh Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) pada tahun depan.
>
Realisasi lifting minyak sejak 2012 mengalami tren penurunan dan selalu di bawah target APBN. Namun, pada 2016 lifting minyak domestik sedikit mengalami kenaikan menjadi 829 ribu bph, tapi masih di bawah target APBN.