Upah Buruh Turun Akibat Pandemi Covid-19

Ketenagakerjaan
1
Yosepha Pusparisa 10/11/2020 10:30 WIB
Perubahan Rata-Rata Upah Buruh Menurut Lapangan Pekerjaan Utama
databoks logo
  • A Font Kecil
  • A Font Sedang
  • A Font Besar

Pandemi Covid-19 memukul beragam sektor di Indonesia. Sehingga perusahaan terpaksa untuk mengubah sejumlah kebijakan, seperti penyesuaian jam kerja, pemotongan upah, hingga merumahkan buruh.

Perubahan upah buruh terbesar dialami pekerja di sektor akomodasi dan makan-minum. Sebab rata-rata upah buruh tersebut menurun hingga 17,3%. Sementara itu, buruh di sektor real estate menyusul dengan pemangkasan upah mencapai 15,7%.

Penyusutan upah buruh terjadi hampir secara merata di seluruh Indonesia. Besar dan kecilnya dapat dilihat dari tingkat laju penularan Covid-19 di daerah tersebut.

(Baca: Usia Pekerja 25-29 Tahun Paling Terdampak Covid-19 Per Agustus 2020)

Data Populer
Lihat Semua