Beberapa metode pembayaran masih dalam proses aktivasi.
Sumber Investasi Perusahaan Teknologi Finansial Indonesia 2019
Unduh
Unduh
Silakan beli artikel ini atau berlangganan untuk mengakses fitur unduh.
Disalin..
Sumber
Sumber
Silakan beli artikel ini atau berlangganan untuk mengakses fitur sumber.
Lembaga:
Asosiasi Fintech Indonesia
Tanggal rilis:2020
Wilayah:Indonesia
Periode survei:2020
A Font Kecil
A Font Sedang
A Font Besar
Hasil survei Asosiasi Fintech Indonesia menunjukkan, sebanyak 28% perusahaan teknologi finansial (financial technology/fintech) mendapatkan investasi yang bersumber dari ekuitas swasta. Sumber investasi selanjutnya sebanyak 23% dari pendanaan sendiri, 19% dari angel investor, dan 13% dari modal ventura.
Sebagai informasi, pada saat belum terjadi pandemi Covid-19, sebanyak 46% responden mencoba meningkatkan investasi. Sementara 25% telah meningkatkan investasi sebanyak yang dibutuhkan dan 2% responden telah menghimpun investasi lebih dari yang mereka butuhkan. Namun saat pandemi telah memengaruhi rencana investasi perusahaan fintech. (Baca: Bagaimana Strategi Fintech Memitigasi Dampak Pandemi Covid-19?)