Dapatkan akses instan ke artikel “Harga Cabai Rawit Meroket”.
Rp10.000
Kami menerima pembayaran berikut:
Beberapa metode pembayaran masih dalam proses aktivasi.
Rata-rata Harga Eceran Cabai Rawit DKI Jakarta
:[/]
[bold]
:[/]
[bold]
Nama Data
Rata-rata Harga
2016
82.605
2017
121.643
A Font Kecil
A Font Sedang
A Font Besar
Pada awal 2017, masyarakat Indonesia menghadapi melambungnya harga komoditas cabai yang sangat tinggi. Di DKI Jakarta, rata-rata harga cabai rawit mencapai Rp 120 ribu per kilogram (kg), harga ini terus naik sejak akhir tahun lalu. Turunnya pasokan cabai akibat cuaca buruk dinilai sebagai salah satu pemicu tingginya harga cabai.
Selain di DKI Jakarta, lonjakan harga cabai juga terjadi di beberapa wilayah lain. Contohnya di wilayah Kalimantan Timur tepatnya di Segiri Samarinda. Di daerah tersebut, harga cabai rawit tiung sudah mencapai Rp 200.000 per kilogram (kg). Menteri Pertanian menilai harga yang tinggi ini disebabkan petani menunda memetik cabai karena curah hujan yang tinggi.