Beberapa metode pembayaran masih dalam proses aktivasi.
Transformasi Permintaan Energi
Unduh
Unduh
Silakan beli artikel ini atau berlangganan untuk mengakses fitur unduh.
Disalin..
Sumber
Sumber
Silakan beli artikel ini atau berlangganan untuk mengakses fitur sumber.
Tanggal rilis:2020
Wilayah:Indonesia
A Font Kecil
A Font Sedang
A Font Besar
Seiring perkembangan zaman, permintaan energi dalam negeri pun akan bertransformasi. Pada 2016, permintaan minyak mendominasi hingga 37,1% dari total 169 juta ton setara minyak bumi (MTOE). Permintaan batu bara menyusul dengan 31,4%.
Kondisi akan berubah pada prediksi 2025. Permintaan tertinggi berasal dari batu bara yang mendominasi hingga 30% dari 400 MTOE. Permintaan minyak berkurang menjadi 25%. Namun permintaan energi terbarukan meningkat dari 7,7% menjadi 23%.
Permintaan energi terbarukan diprediksi akan terus meningkat hingga 2050. Pada tahun itu, porsi energi terbarukan akan menjadi yang terbesar hingga 31% dari 1.012 MTOE.