Tingkat Kepuasan terhadap Jokowi Meningkat di Periode Kedua

1
Andrea Lidwina 17/02/2020 11:52 WIB
Image Loader
Memuat...
Tingkat Kepuasan Publik terhadap Kinerja Pemerintah
databoks logo
  • A Font Kecil
  • A Font Sedang
  • A Font Besar

Tingkat kepuasan publik terhadap kinerja Presiden Joko Widodo di 100 hari pemerintahan pada periode kedua ini mencapai 70,1%. Jika dibandingkan dengan survei Indo Barometer pada 2015, persentase itu naik hampir 13%.

Namun, tingkat kepuasan tersebut bagi Wakil Presiden Ma’ruf Amin masih kurang dari 50%. Persentasenya juga lebih kecil daripada perolehan wakil presiden sebelumnya, Jusuf Kalla, yang sebesar 53,3%.

(Baca: 10 Kementerian dengan Performa Terbaik di 100 Hari Kabinet Indonesia Maju)

Sementara itu, publik yang merasa puas dengan kinerja para menteri secara umum pun meningkat, dari 46,8% pada survei lima tahun lalu menjadi 54,4% pada 2020.

Editor : Safrezi Fitra

Data Populer

Lihat Semua