30 Kementerian Buka Lowongan 12.775 CPNS

Ketenagakerjaan
14/09/2017 10:39 WIB
Penerimaan CPNS Menurut Kementerian 2017
databoks logo
  • A Font Kecil
  • A Font Sedang
  • A Font Besar

Untuk memenuhi kebutuhan pegawai untuk jabatan strategis dan mendukung Nawacita pemerintah membuka lowongan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di 61 instansi dengan jumlah 17.926 pegawai. Dari jumlah tersebut, sebanyak 12.775 lowongan CPNS untuk 30 kementerian.

Kementerian yang paling banyak membuka lowongan CPNS pada 2017 adalah Kementerian Keuangan, yakni dengan jumlah mencapai 2.880 pegawai. Kemudian diikuti Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional dan Kementerian Riset Teknologi dan Perguruan Tinggi.

Sebanyak enam kementerian membuka lowongan 1.000 CPNS. Sembilan kementerian, seperti Kementerian Sosial, Kementerian Kelautan dan Perikanan, dan Kementerian Lingkungan Hidup membuka lowongan lebih dari 100 CPNS.

Data Populer
Lihat Semua