Tren Penjualan Eceran Tumbuh Negatif

Ekonomi & Makro
1
Dwi Hadya Jayani 09/07/2020 20:00 WIB
Indeks Penjualan Riil Mei 2019-2020
databoks logo
  • A Font Kecil
  • A Font Sedang
  • A Font Besar

Bank Indonesia mencatat, tren penjualan eceran sejak Desember 2019 mengalami pertumbuhan negatif. Pertumbuhan Indeks Penjualan Riil -20,6 ke level 198,3 poin pada Mei 2020, dibandingkan periode yang sama tahun lalu. Penurunan ini bersumber dari kontraksi penjualan di seluruh kelompok.

Kontraksi terdalam terdapat pada sub kelompok sandang sebesar -74%. Kelompok barang budaya dan rekreasi -53,7%, kelompok suku cadang dan aksesoris -46,9%, dan kelompok bahan kendaraan bermotor -45,4%.

(Baca: Volume Penjualan Semen Terus Merosot Sejak Oktober 2019)

Editor : Safrezi Fitra
Data Populer
Lihat Semua