Ternyata Investasi Amerika ke Indonesia Hanya di Urutan 10

Ekonomi & Makro
10/11/2016 12:43 WIB
10 Negara dengan Investasi ke Indonesia Paling Besar Jan-Sep 2016
databoks logo
  • A Font Kecil
  • A Font Sedang
  • A Font Besar

 

Investasi langsung (FDI) Amerika Serikat ke Indonesia ternyata hanya di urutan 10 sepanjang Januari-September 2016. Adapun nilai FDI dari Negeri Paman Sam hanya US$ 430 juta  atau setara Rp 5,8 triliun dengan kurs Rp 13.500 per dolar adapun jumlah proyek mencapai 343.

Investasi Amerika dari Amerika cukup kecil dibandingkan dengan investasi yang mengalir dari Singapura mencapai US$ 7,13 miliar dengan 3.794 proyek. Capaian ini membuat Negeri Singa berada di urutan pertama negara yang berinvestasi langsung terbesar ke Indonesia. Total investasi asing ke Indonesia hingga triwulan III 2016 mencapai US$ 21,46 miliar dengan total 16.752 proyek.

Data Populer
Lihat Semua